Home / Daerah / HUKUM / KEJARI TELUK BINTUNI

Sabtu, 27 April 2024 - 10:47 WIB

Data Kasus Januari – April Kejari Teluk Bintuni, Boston : Satu RJ?

Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Pidum) Kejari Teluk Bintuni, Boston Siahaan, S.H.

Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Pidum) Kejari Teluk Bintuni, Boston Siahaan, S.H.

Bintunipos.com – Sebanyak 33 Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) jenis perkara yang tengah dilakukan oleh Devisi Tindak Pidana Umum (Pidum) Kejaksaan Negeri Teluk Bintuni, per bulan Januari hingga April 2024. Dari ke 33 SPDP yang telah naik pada tahap penuntutan sebanyak 16 perkara, 15 perkara lainnya telah memperoleh kekuatan hukum tetap dari pengadilan negeri.

Disamping perkara diatas ada pula 1 jenis perkara yang diselesaikan melalui Restorative justice (RJ). Hal tersebut disampaikan Kepala Kejaksaan Negeri Teluk Bintuni, melalui Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Pidum) Boston Siahaan, saat ditemui di ruang kerjanya, Kamis (25/4/2024).

Baca Juga  Suku Toraja Deklarasikan Dukungan Kepada Paslon YO-JOIN Pilkada Teluk Bintuni Tahun 2024

“RJ merupakan sebuah proses hukum dimana semua pihak yang berkepentingan dalam pelanggaran tertentu bertemu bersama untuk menyelesaikan secara bersama-sama, demi kepentingan masa depan yang lebih baik, sehingga tidak ada lagi pihak yang merasa dirugikan”. Jelasnya.

Baca Juga  Tersangka SO Pembunuhan 4 warga Di Kampung Majnic Moskona Barat Dilimpahkan Ke Kejaksaan

Tambah Boston, dari ke 33 jenis perkara yang mendominasi yakni jenis perkara narkotika, kemudian miras, disusul dengan perkara pencurian dan perlindungan anak.

Ia juga menghimbau kepada warga masyarakat Teluk Bintuni agar sadar akan hukum, hindari aktivitas yang dapat mengakibatkan terjadinya jeratan hukum. (Susi)

Share :

Baca Juga

BERITA

Bupati Saksikan KPU Rapat Pleno Penetapan Yohanis Manibuy -Joko Linggara Sebagai Bupati Dan Wakil Bupati Teluk Bintuni Periode 2025-2030.

BERITA

MK Tolak Permohonan Pemohon Sengketa Pemiluka Teluk Bintuni,Menetapkan Yohanis dan Joko Pemenang Pemilukada

Daerah

Iklan ucapan

Daerah

Iklan ucapan

BERITA

Aktifitas Belajar Terganggu Ulah OPM, Delapan Siswa SMA Mayerga Ditampung Di SMA YPK Bintuni

BERITA

Penghujung Tahun 2024 Bupati Matret Lantik Pejabat Pratama dan Pejabat Administrator

BERITA

APBD Kabupaten Teluk Bintuni Tahun 2025 Capai 3,036 Triliun Rupiah 

BERITA

Polres Teluk Bintuni, Tahan Para Pelaku Pengeroyokan Aktivis Lingkungan,Salah Satunya Oknum Polisi